Selasa, 01 Juli 2014

Karena Cinta Tak Butuh Alasan...

Tulisan ini merupakan tanggapan dari artikel my love di http://nurialqadrie.blogspot.com/2014/07/sapaan-itu-membuatnya.html

Yup, setelah membaca tulisan diatas rasanya tak adil untuk tak menimpali apa yang ditulis disitu..
Ya, artikel itu benar, sangat benar, runut dan sesuai dengan kronologinya..

Tak ada alasan apapun untuk menyintainya.. tanpa syarat.. tanpa embel-embel..
jadi kalo ada yang bertanya tentang alasan bahwa aku mencintainya...?? tak ada..

Cantik?? hmm.. poto dp di pesbuknya bukan potonya kok,,, bahkan poto2nya juga gak banyak, aku malah gak memperhatikan pesbuknya diawal-awal kami saling sapa.

Doi juga bukan orang yang kulakukan pendekatan (pdkt) yang intens, saat itu bisa saja dede menolak, mengacuhkan, atau tidak mempedulikanku, tapi rasanya tak adil juga aku untuk tak menjelaskan dari sisiku.

Aku bukan tipikal orang yang romantis, malah bisa dibilang kaku dalam membangun atau menjalani hubungan. Kasar, keras dan cenderung arogan, dan aku bukan tipe orang yang mudah untuk ditaklukan.

Jadi apa yang disampaikannya itu bener,
dan sampai hari ini pun kalo ada pertanyaan tentang alasanku mencintainya : aku hanya bisa mengatakan hanya Tuhan yang tahu, karena aku tak punya alasan apapun, jawaban apapun dan apapun itu.

Apakah cinta butuh alasan???
Ku rasa, untuk ku Cinta Tak Butuh Alasan.. Sampai detik ini, kutetap mencintainya, sama seperti pertama kali kami menyapa, tak berkurang justru berlebih.

Hari Ketiga Ramadhan, Menjelang Sahur.

Rabu, 10 Juli 2013

Sabtu, 06 Juli 2013

Bisnis Mencuci Motor

Salah satu peluang bisnis yg dapat dilakukan adalah menyediakan tempat cuci motor. Dalam hal ini pemilik modal hanya menyediakan alat, air, sabun, lap kering dan basah utk motor, sisanya pengendara motor itu sendiri yg membersihkan motornya. Tiap kendaraan memiliki waktu sewa per jam. Operator cukup memberi arahan tentang bagaimana mencuci motor yg baik. hal ini tentu menimbulkan keasyikan tersendiri bagi pemilik kendaraan.
Kadang seorang itu malas membersihkan motor itu karena kurangnya peralatan, susah membagi waktu, atau tinggal di pemukiman yang emang sulit dengan akses terhadap air..
Bisnis ini sepertinya layak utk dipertimbangkan..